Spesifikasi HTC Desire 616, Smartphone Octa core 1.7 GHz dan Harga

Harga HTC Desire 616 dan spesifikasi, Kali ini pasar smartphone akan semakin ramai lagi, Perusahaan smartphone asal Taiwan HTC kembali mengumumkan smartphone terbarunya yaitu HTC Desire 616, Perusahaan ini memang tidak ada henti-hentinya dalam berinofasi, seperti yang dikatakan oleh Presiden HTC Jack Yang, HTC akan mengeluarkan produk-produk baru dalam jangka waktu 3 bulan sekali, nah seperti apa spesifikasi yang ditawarkan ponsel ini?? Berikut ulasan review spesifikasi yang ditawarkan.
HTC Desire 616 hadir dengan fitur dual SIM dengan jaringan yang berkecepatan hingga HSDPA 21 Mbps 3G, smartphone ini memiliki layar besar yaitu 5 inch dengan resolusi 720 x 1280 pixels Capacitive touchscreen, 16M colors.

Disektor dapur pacu ponsel pintar ini dibekali dengan Prosesor Octa-core 1.7 GHz Cortex-A7 dengan RAM 1GB yang berjalan pada sistem operasi Android OS, v4.2.2 (Jelly Bean). 
Selain itu didalam HTC Desire 616 juga telah bersarang kamera belakang beresolusi 8 MP dengan fitur autofocus dan LED flash, ditambah kamera depan sebesar 2 MP. Pada storage, memori penyimpanan juga telah tersedia memori internal 4 GB dan tambahan slot micro SD card hingga 32 GB.
Dalam HTC Desire 616 ini juga terdapat aplikasi dengan nama BlinkFeed, yang memungkinkan pengguna dapat membaca berita tanpa koneksi internet, berikut saya sediakan spesifikasi lengkapnya ..

Spesifikasi Lengkap HTC Desire 616

Model Umum
Type HP : HTC Desire 616
Jaringan 2G : GSM 900 / 1800 / 1900 - SIM 1 & SIM 2 
Jaringan 3G : HSDPA 900 / 2100 (Mini-SIM/ Micro-SIM)
SIM : Dual SIM

Model Bodi
Dimensi : 142 x 71.9 x 9.2 mm
Berat : 150 g

Tampilan
Layar : 720 x 1280 pixels, 5.0 inches (~294 ppi pixel density)
Jenis layar : Capacitive touchscreen, 16M colors
Lain-lain: - Sensors : Accelerometer, gyro, proximity, compass
- HTC Sense 5.5 UI

Suara
Tipe : Getar, MP3 ringtones, WAV ringtones
Loudspeaker : Ya
3.5mm jack :Ya

Memori
Internal : 4 GB
External : microSD, up to 32 GB
RAM : 1 GB

Koneksi 
GPRS : Ya 
Edge : Ya 
Kecepatan : HSDPA 21 Mbps, HSUPA 5.76 Mbps
Wifi : Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi hotspot
Bluetooth : Ya, v4.0, A2DP
USB : Ya, microUSB v2.0

Fitur
OS : Android OS, v4.2.2 (Jelly Bean)
Chipset : Mediatek MT6592
CPU : Octa-core 1.7 GHz Cortex-A7
GPU : Mali-450MP4
Message : SMS, MMS, Email, Push Email, IM, BBM 6
Browser : HTML 5
Game : Ya
Kamera Utama : 8 MP, 3264 x 2448 pixels, autofocus, LED flash
Fitur Kamera : Geo-tagging, touch focus, face detection, simultaneous HD video and image recording, HDR
Video : 1080p@30fps
Kamera Depan : 2 MP, 720p
GPS : Ya, with A-GPS
Java : Ya, Java MIDP emulator
Fitur lain :  - SNS integration
- MP4/H.263/H.264/WMV player
- MP3/eAAC+/WMA/WAV player
- Google Search, Maps, Gmail,
YouTube, Calendar, Google Talk
- Organizer
- Document viewer
- Photo viewer/editor
- Voice memo/dial/commands
- Predictive text input
Baterai
Tipe : Li-Ion 2000 mAh battery
Siaga : -
Bicara/Aktif : -

Harga HTC Desire 616
Berdasarkan informasi yang saya peroleh, Smartphone HTC Desire 616 ini dibanderol dengan harga sekitar $238 atau sekitar 2,8 jutaan. Demikian informasi dari saya mengenai Harga dan Spesifikasi HTC Desire 616, semoga dapat bermanfaat dan terimakasih

Share :

Facebook Twitter Google+
0 Komentar untuk "Spesifikasi HTC Desire 616, Smartphone Octa core 1.7 GHz dan Harga"
Back To Top